Visi klaster Ikan Air Tawar
" Terwujudnya Masyarakat Perikanan Kabupaten magelang yang bertaqwa,Berdaya saing,Berbudaya,Mandiri dan Sejahtera"
Misi KlasterIkan Air Tawar
Meningkatkan pembinaan kepada masyarakat ...
Potensi Ikan air tawar di Kabupaten Magelang
Letak geografis kabupaten Magelang yang berada di tengah Pulau Jawa menyebabkan potensi perikanan yang ada hanya perikanan air tawar karena kabupaten Magelang tidak memiliki pantai yang berbatasan dengan...
Permasalahan yang dihadapi para pembudidaya ikan sekarang ini adalah kondisi harga pakan yang makin mahal,untuk memberikan solusi itu maka para pembudidaya ikan daharapkan dapat membuat pakan ikan yang murah dan organik memanfaatkan bahan2 yang ada...